PROSEDUR
PENILAIAN HARIAN TES LISAN SEJARAH INDONESIA
TES LISAN
TERBAGI MENJADI 2 :
1. - TES LANGSUNG (MENGGUNAKAN VC WA)
2. - TES TIDAK LANGSUNG (REKAMAN HP)
TES
LANGSUNG :
2. PESERTA DIDIK AKAN DIPANGGIL SATU PERSATU DI GRUP WA OLEH PA HARFADH (RANDOM)
3. PESERTA DIDIK YANG DIPANGGIL SELAMA 5 DETIK HARUS SUDAH TERHUBUNG KE PA HARFADH (VC WA)
4. PESERTA DIDIK MEMILIH SATU MATERI UNTUK DIJELASKAN SELAMA 30 DETIK
5. PESERTA DIDIK AKAN DITANYA 2 PERTANYAAN OLEH PA HARFADH DI LUAR MATERI YANG TADI DI JELASKAN
6. DURASI TES 1,5 MENIT
TES TIDAK
LANGSUNG :
2. PESERTA MEMBUAT VIDEO PENJELASAN MATERI YANG DIPILIH (Menggunakan Seragam Sekolah)
3. DALAM PENJELASAN MATERI PESERTA MENAMPILKAN WAJAH YANG SEDANG MELIHAT KE ARAH KAMERA (TIDAK MELIHAT CATATAN ATAU CONTEKAN)
4. DURASI VIDEO MAKSIMAL 5 MENIT
5. VIDEO DIKUMPULKAN MAKSIMAL PEKAN
DEPAN SEBELUM TES LISAN BERLANGSUNG MELALUI LINK GF YANG AKAN DIBERIKAN
6. Buat dengan resolusi yang rendah saja agar filenya kecil
TOPIK
ATAU MATERI PENGAMBILAN NILAI HARIAN
1. RASIONALISASI SEJARAH INDONESIA
2. PENGERTIAN SEJARAH/KONSEP DASAR ILMU
SEJARAH
3. BERPIKIR DIAKRONIK DAN SINKRONIK
4. PERBEDAAN ILMU PENUNJANG PRAKSARA YAITU : GEOLOGI, ARKEOLOGI, DAN PALEONTOLOGI
5. NENEK MOYANG BANGSA INDONESIA
6. ZAMAN PRA AKSARA SECARA KALA GEOLOGI
7. PENINGGALAN KEBUDAYAAN ZAMAN PRA AKSARA
8. KEPERCAYAAH, KEHIDUPAN SOSIAL, EKONOMI, DAN BUDAYA MANUSIA PRAAKSARA
9. MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA
d
Ketentuan Pengambilan Nilai Sejarah Indonesia Kelas X SMA Negeri 46 Jakarta
Reviewed by Julia Febrianti-Haris Fadhillah
on
Agustus 24, 2020
Rating:
Tidak ada komentar: